-
Pengertian Beasiswa Bakti NU
Beasiswa Bakti NU merupakan beasiswa yang diberikan untuk mahasiswa UNUGIRI yang aktif dalam kegiatan NU atau Badan Otonom NU tingkat desa sampai Kabupaten dan mendapat rekomendasi dari PCNU
-
Besaran Beasiswa
1. Program S1
-
-
-
Pengurus NU dan Banom tingkat Kabupaten (Potongan SPP 75% Tiap Semester)
-
Pengurus NU dan Banom tingkat Kecamatan (Potongan SPP 50% Tiap Semester)
-
Pengurus NU dan Banom tingkat Desa (Potongan SPP 25% Tiap Semester)
-
Warga NU (Potongan SPP 15% Tiap Semester)
-
-
2. Program Pascasarjana
-
-
-
Pengurus NU dan Banom tingkat Kabupaten (Potongan SPP 50% Tiap Semester)
-
Pengurus NU dan Banom tingkat Kecamatan/Desa (Potongan SPP 30% Tiap Semester)
-
Warga NU (Potongan SPP 20% Tiap Semester)
-
-
-
Persyaratan :
-
-
Surat Permohonan Beasiswa kEpada Rektor
-
Surat Keterangan Aktif dari Fakultas.
-
Surat Rekomendasi dari MWC NU/Badan Otonom NU kecamatan dan surat rekomendasi dari PCNU
-
Fotokopi SK, sertifikat/bukti lain yang menguatkan keterlibatan aktif dalam Badan Otonom NU dan Kegiatan NU
-
Mengisi surat pernyataan bersedia aktif dalam kegiatan PCNU dan atau Badan Otonom NU setelah dan selesai studi
-
Surat Pernyataan Tidak Sedang menerima Beasiswa bermaterai 10000
-
Semua berkas persyaratan dimasukkan dalam map Hijau dengan tulisan ( Nama, NIM, Prodi, dan Jenis Beasiswa)
-
-
Link Pendaftaran ( Klik Disini )